25
Video Terobosan Pramono Atasi PHK di Jakarta: Keluarkan Modal Rp 300 M

Cagub Jakarta, Pramono Anung mempunyai cara untuk mengatasi pemutusan hubungan kerja (PHK) di Jakarta. Salah satunya, Pram akan membuat terobosan dengan memberikan modal Rp 300 miliar untuk usaha.

43,091 Views
Rabu, 06 Nov 2024 16:53 WIB