25
Video: Wamenaker Minta Industri Media Tak Melakukan PHK

Wakil Menteri Ketenagakerjaan Immanuel Ebenezer meminta kepada perusahaan media agar tak melakukan pemutusan hubungan kerja. Mengingat, belakangan ini banyak industri media yang melakukan PHK terhadap karyawannya.

16,785 Views
Senin, 23 Des 2024 16:40 WIB