Video Jawaban Tegas Jokowi: Difitnah hingga Dimaki Saya Diam, Tapi Ada Batasnya
Presiden RI ke-7, Joko Widodo (Jokowi), memberikan jawaban tegas soal tudingan orang utusan yang ditujukkan kepadanya. Ia juga mengaku selama ini memilih diam terhadap berbagai tudingan yang diarahkan kepadanya.