25
Video Jembatan Rusia-Korea Utara Mulai Dibangun!

Rusia dan Korea Utara (Korut) mulai membangun jembatan penghubung kedua negara di atas Sungai Tumen, Rabu (30/4). Tujuan pembangunan jembatan ini untuk memperkuat kemitraan strategis Rusia dan Korut.

28,549 Views
Rabu, 30 Apr 2025 17:30 WIB