25
Video: Waka DPR Cucun Dukung Kerjasama BGN-Persagi untuk Ahli Gizi MBG

Wakil Ketua DPR RI Cucun Ahmad Syamsurijal minta maaf soal ucapannya menyebut Makan Bergizi Gratis (MBG) tak perlu ahli gizi dan Persatuan Ahli Gizi (Persagi) viral di media sosial.

Dalam klarifikasinya di gedung DPR RI Senin (17/11), Cucun, menyebut telah sepakat dan diminta untuk mempercepat kerjasama antara Badan Gizi Nasional (BGN) dengan Persagi untuk pemenuhan kebutuhan Ahli Gizi pada program MBG.

Klik di sini untuk melihat video lainnya!

2,205 Views
7 jam yang lalu