Satwa Unik Jakarta, Monyet Mengangkat Kucing Sebagai Anaknya

20DETIK

   |   
1,318 Views | Jumat, 14 Agu 2020 11:12 WIB

Di Jakarta ada seekor monyet unik yang dekat dengan anak-anak kucing. Bahkan monyet itu menyusui anak kucing tersebut. Hal unik ini menjadi tontonan bagi warga sekitar.
Dok : Reportase TransTV

Reportase TransTV - 20DETIK