Sepakat Deklarasi, Anies Siap Tinggal Landas?

20DETIK

   |   
44,542 Views | Rabu, 01 Feb 2023 22:39 WIB

Partai NasDem, Demokrat, dan PKS akhirnya mendapati kata sepakat dalam pencalonan presiden Anies Baswedan. Ketiga partai tersebut sepakat usai tim kecil melakukan pertemuan di kediaman Anies. Salah satu hal yang memperkuat keputusan ini adalah pernyataan terbaru Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang secara resmi mendukung pencalonan capres Anies Baswedan pada Pemilu 2024.

detik tv - 20DETIK