Korban Tewas Gunung Kelud Bertambah

Laporan Khusus

   |   
0 Views | Sabtu, 15 Feb 2014 17:57 WIB

Hingga hari ini BNPB mencatat setidaknya sudah 7 orang tewas dalam peristiwa erupsinya gunung Kelud, Jawa Timur. Namun satu dari tujuh orang masih belum bisa diidentifikasi.

Trans7 - 20DETIK
Tags: