Pria berinisial HL (48) di Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel) tewas dianiaya oleh pelaku berinisial HK (33) karena telah memegang payudara pacar pelaku berinisial S. Polisi pun menangkap pelaku dan ditetapkan sebagai tersangka. Simak laporan reporter kami untuk selengkapnya!