Wisata Gedung Batin, Melihat Rumah Tua Berusia Ratusan Tahun

20DETIK

   |   
284 Views | Senin, 14 Okt 2019 08:01 WIB

Kampung Gedung Batin terletak di Kabupaten Way Kanan, Lampung. Di sini Detikers bisa melihat rumah-rumah panggung yang berusia ratusan tahun tanpa ada perbaikan atau renovasi dari pemilik rumah yang telah diwariskan oleh leluhurnya.

Iswahyudy/ Yulius Dimas Wisnu - 20DETIK