Airlangga Klaim Pemulihan Ekonomi RI Selama Pandemi Covid-19 Telah V-Shape

20DETIK

   |   
19,433 Views | Selasa, 09 Mar 2021 12:50 WIB

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mengatakan selama setahun pandemi Covid-19 berlangsung hingga kini ekonomi RI sudah menunjukkan adanya perbaikan. Airlangga Hartarto juga menyebut pemulihannya sudah membentuk V-shape.

Tri Aljumanto - 20DETIK