Giliran BTS Meal & Gelar Imam Besar Disinggung HRS di Pengadilan

20DETIK

   |   
29,536 Views | Jumat, 18 Jun 2021 05:30 WIB

Habib Rizieq Syihab kembali menjalani sidang lanjutan perkara tes swab RS UMMI. Dalam sidang tersebut Rizieq sempat menyinggung pernyataan jaksa soal 'imam besar isapan jempol' hingga kerumunan di McDonald's akibat promo BTS Meal.

Ashri Fathan - 20DETIK