Keliling Pulau dengan Kapal Cadik di Pangandaran, Menikmati Goyangan Ombak Laut Selatan

20DETIK

   |   
2,594 Views | Jumat, 23 Apr 2021 13:05 WIB

Di pantai Pangandaran Jawa Barat ini terdapat penyewaan kapal. Harga penyewaan kapal tergantung jauh jarak. Menikmati pantai dan mengelilingi laut dengan perahu cadik sangatlah mengasikkan

Dok: Koper dan Ransel Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19

Koper dan Ransel TransTV - 20DETIK