Blangkon, Penutup Kepala Simbol Budaya Masyarakat Jawa, Solo

20DETIK

   |   
3,122 Views | Rabu, 19 Jun 2024 18:18 WIB

Bagi sebagian besar masyarakat jawa, blangkon diibaratkan sebagai simbol atau sebuah cri khas. Konon, blangkon dulunya digunakan sebagai penutup kepala untuk membedakan kaum ningrat, atau abdi dalem keraton dengan masyarakat biasa.
Dok: Reportase Trans TV (Bln)

Reportase Trans TV - 20DETIK