Rekaman CCTV penganiayaan dan pembunuhan Serka Heru Santoso yang berujung penyerbuan ke Lapas Cebongan beredar di dunia maya. Dalam video terlihat sang mantan Kopassus itu terlihat dikeroyok dan dianiaya sekelompok preman berjumlah lebih dari 4 orang.