Setelah sempat menurun selama sepekan Gunung Raung kembali menyemburkan abu vulkanik hingga mencapai ketinggian 1.500 meter. Kondisi ini membuat kota Bondowoso dan Jember dilanda hujan abu
Setelah sempat menurun selama sepekan Gunung Raung kembali menyemburkan abu vulkanik hingga mencapai ketinggian 1.500 meter. Kondisi ini membuat kota Bondowoso dan Jember dilanda hujan abu