Ribuan Rohingya Seberangi Bangladesh, Perbatasan Ditutup

20DETIK

   |   
2 Views | Selasa, 29 Agu 2017 07:24 WIB

Militer Bangladesh usir warga Muslim Rohingya yang coba selamatkan diri menyeberang perbatasan. Diperkirakan ada 2.000 warga Rohingya yang melintasi wilayah perbatasan Myanmar-Bangladesh sejak Jumat (25/8) 

Sedikitnya 104 orang tewas dalam kekerasan yang terjadi di Rakhine, antara militer Myanmar dengan militan Rohingya. Sekitar 150 militan Rohingya serang pusat militer dan pos polisi sebagai balasan kekerasan yang dialami.

Isfari Hikmat/Fahmi Putra - 20DETIK