Politikus Partai Golkar Ade Komarudin (Akom) bersaksi dalam sidang kasus korupsi proyek pengadaan e-KTP. Akom akan bersaksi untuk terdakwa Andi Narogong. Namun, saat datang, Akom mengaku sama sekali tak mengenal Andi dan tak tahu kenapa dirinya dipanggil sebagai saksi.