Pelajar Demo Bawa Kayu dan Bambu Diadang Polisi

20DETIK

   |   
51 Views | Kamis, 26 Sep 2019 19:54 WIB

Ratusan pelajar dari berbagai sekolah di Makassar, Sulawesi Selatan diadang petugas saat hendak demo ke Kantor DPRD Sulsel pada Kamis (26/9). Kericuhan sempat terjadi saat petugas kepolisian menyuruh mereka membatalkan aksinya.

Ibnu Munsir - 20DETIK