Permintaan Maaf Motivator yang Tempeleng Pelajar di Malang

20DETIK

   |   
207 Views | Sabtu, 19 Okt 2019 20:20 WIB

Agus Setiyawan alias Agus Piranhamas yang menempeleng pelajar SMK di Malang telah ditangkap. Motivator bisnis online ini mengaku khilaf. Dia ditangkap sepulang dari Makassar.

Muhammad Aminudin - 20DETIK