Jembatan melengkung yang ada di Taman Hutan Kemayoran ambruk. Ironisnya, jembatan tersebut adalah salah satu fasilitas hutan kota yang baru diresmikan oleh Pusat Pengelolaan Kompleks (PPK) Kemayoran pada Sabtu (21/12) kemarin.
Jembatan melengkung yang ada di Taman Hutan Kemayoran ambruk. Ironisnya, jembatan tersebut adalah salah satu fasilitas hutan kota yang baru diresmikan oleh Pusat Pengelolaan Kompleks (PPK) Kemayoran pada Sabtu (21/12) kemarin.