Ridwan Soplanit Lihat Mata FS Berkaca-kaca Usai Peristiwa Penembakan Yosua

20DETIK

   |   
1,207 Views | Kamis, 03 Nov 2022 22:59 WIB

AKBP Ridwan Soplanit menceritakan momen saat dirinya berbicara dengan Ferdy Sambo di TKP pembunuhan Brigadir Yosua Hutabarat. Menurunya Ferdy Sambo terlihat berkaca-kaca seperti mau menangis.

Bagus Putra//Ulfa Mawaddah - 20DETIK