Yoo Ah In yang kini terjerat kasus dugaan penggunaan narkoba akan segera dipanggil dan diselidiki polisi. Dalam konferensi pers yang digelar Departemen Kepolisian Seoul pada Senin (8/5), pihaknya mengungkap bahwa penyelidikan sang aktor masih berlangsung.