Muncul Petisi Tolak Pelepasan Jutaan Nyamuk di Bali, Ini Kata Kemenkes

20DETIK

   |   
11,027 Views | Kamis, 16 Nov 2023 20:30 WIB

Kemenkes buka suara soal petisi yang menolak pelepasan 200 juta telur nyamuk yang terinfeksi bakteri Wolbachia di Denpasar, Bali. Kemenkes menyebut jajarannya masih melakukan konsolidasi dengan masyarakat setempat.

Tim 20Detik - 20DETIK