25
Loading...

Penanganan dan Gejala Flu Singapura

Loading...
2,677 Views | Kamis, 04 Apr 2024 12:39 WIB

Berdasarkan data Kementerian Kesehatan RI, pada minggu ke-11 di 2024, tercatat ada lebih dari 5 ribu orang yang terjangkit penyakit tersebut. Sebanyak 738 di antaranya berasal dari provinsi Banten.

Hal ini disampaikan oleh anggota Bidang Kajian Penanggulangan Penyakit Menular PB IDI (Ikatan Dokter Indonesia) Prof Dr dr Erlina Burhan, MSc, SpP(K) perlunya menjaga daya tahan tubuh, terlebih di musim hujan. Kondisi ini dapat membuat sistem imun menjadi turun.

Maka dari itu, ia meminta agar masyarakat tetap waspada, jangan panik, dan stres di situasi saat ini. Periksakan kondisi diri dan melakukan isolasi atau istirahat sampai benar-benar pulih.

Simak penjelasan lengkapnya hanya di dokterkepodong!

Tarissa - 20DETIK