Video Dasco soal Tugas Utusan & Penasihat Presiden: Tak Akan Tumpang Tindih

20DETIK

   |   
27,536 Views | Selasa, 22 Okt 2024 14:04 WIB

Presiden Prabowo Subianto telah melantik Penasihat Khusus Presiden hingga Utusan Khusus Presiden di Istana Negara, Jakarta pada Selasa (22/10). Ketua Harian Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengungkap tugas antara Penasihat Khusus Presiden dan Utusan Khusus Presiden berbeda, sehingga tidak akan tumpang tindih.

Yussa Ariska/ Ivani Fauziah - 20DETIK