Video: Jubir Tepis Isu Anies Minta Iuran untuk Partai Perubahan
10,734 Views | Minggu, 10 Nov 2024 16:05 WIB
Jubir Anies Baswedan, Sahrin Hamid, bicara soal heboh permintaan iuran Partai Perubahan. Sahrin menegaskan Anies tak terlibat dengan permintaan iuran itu.