Video: Dirut BPJS Bicara Skema 'Cost Sharing' Buat Tekan Defisit Keuangan

20DETIK

   |   
3,600 Views | Rabu, 13 Nov 2024 21:20 WIB

BPJS Kesehatan mengalami defisit keuangan sebesar Rp 20 triliun. Dirut BPJS Kesehatan, Ali Ghufron, jelaskan skema ‘Cost Sharing’ sebagai opsi menekan defisit tersebut.

Adhi Nauval - 20DETIK