Harga emas Logam Mulia Antam 24 karat naik Rp 36.000 per gram pada Selasa (22/4). Kini, harga emas Antam berada di level Rp 2.016.000.