Video Nikita Mirzani Tuntut Ganti Rugi Reza Gladys Rp 100 M, Ini Alasannya

20DETIK

   |   
5,376 Views | Rabu, 28 Mei 2025 12:30 WIB

Sidang kasus perdata Wanprestasi dengan pelapor Nikita Mirzani terhadap terlapor Reza Gladys dan suaminya digelar hari ini, Rabu (28/5) di PN Jakarta Selatan. Nikita menuntut kerugian immateriil sebesar Rp 100 miliar.

Kuasa hukum Nikita Mirzani mengungkap kejadian ini terjadi pada November 2024 saat pihak Nikita Mirzani mendapat Rp 4 miliar untuk review produk, namun imbasnya malah mengarah dugaan pencemaran terbaik kepada Nikita Mirzani.

Daffa Ridwan - 20DETIK