Di Blok M ada restoran China klasik baru yang bisa disambangi. Menunya masakan China komplet dan halal, seperti mie Hong Kong sampai olahan sapi saus Mongolia.
detikers, jangan lupa klik di sini untuk melihat video-video 20Detik lainnya!