Jalan Tol Cawang arah Tol Wiyoto Wiyono terendam banjir sore ini. Banjir akibat hujan deras yang mengguyur Jakarta.
Banjir mengakibatkan lalu lintas terhambat. Tampak kendaraan hanya dapat melintasi 1 lajur.