Memiliki tempat tinggal yang layak huni di Jakarta dengan harga yang terjangkau tampaknya cukup sulit. Tinggal di rumah flat bisa jadi solusinya.
Setelah di Menteng, Jakarta Pusat. Konsep rumah flat bakal dikembangkan juga di Matraman dan Pancoran. Seperti apa ya?