Diplomat muda Kemlu, ADP, ditemukan tewas di kamar kosnya di kawasan Menteng, Jakarta Pusat. Jasad ADP ditemukan dalam kondisi wajah terlilit lakban.
Dalam rekaman CCTV terlihat ada dua orang yang membuka jendela kamar kosan korban. Salah satunya merupakan penjaga kosan.