Ajang penghargaan bergengsi ini diselenggarakan di Gedung Gradhika Bakti Praja, Semarang, Rabu (23/7/2025).
detikJateng-Jogja Awards 2025 merupakan apresiasi dari detikcom bagi individu, komunitas, organisasi sosial, maupun perusahaan yang sudah berkontribusi terhadap pembangunan masyarakat baik di Jawa Tengah maupun Daerah Istimewa Yogyakarta.