Pernikahan seorang pria berusia 74 tahun dengan gadis 24 tahun asal Pacitan viral karena mahar berupa cek Rp 3 miliar. Sang kakek bernama Tarman yang menikahi Shela Arika, warga Desa Jeruk, Kecamatan Bandar, Pacitan bikin heboh.