Kasus Kepala Sekolah (Kepsek) SMAN 1 Cimarga, Lebak, Banten, yang menampar siswanya karena merokok di sekolah menuai banyak komentar. Koordinator Nasional Jaringan Pengamat Pendidikan Indonesia (JPPI) Ubaid Matraji menyebut tindakan tersebut sebagai sesuatu yang primitif.
Hal ini lantaran dapat memicu kasus-kasus kekerasan lainnya di sekolah.
Tonton juga berita video lainnya di sini ya.