Brian pun mengaku prihatin dengan kasus yang menimpa Timothy Anugrah Saputra tersebut. Sementara, Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Wamendiktisaintek) Fauzan menyebut kasus Unud tengah ditangani oleh Satuan Tugas (Satgas) Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Perguruan Tinggi (PPKPT).