KPAI juga menekankan pentingnya pembelajaran sosial dan emosional di sekolah. Anggota KPAI Dian Sasmita menyebut siap berkoordinasi dengan Kemendikdasmen untuk mendorong penguatan kurikulum agar pendidikan sosial-emosional mendapat porsi lebih besar.