Kebakaran salah satu Paviliun di COP30 Brasil membuat 21 orang dirawat. Beruntung, tidak ada korban luka akibat perisriwa tersebut.