Inilah Zul Fauzan, pedagang bunga yang sudah berjualan turun temurun dari keluarganya selama 27 tahun di Pasar Bunga Rawa Belong. Dari berjualan bunga, dirinya dapat mengantongi Rp 2 hingga 3 juta di hari biasa dan Rp 10 juta di hari besar seperti Imlek.
Di balik jumlah keuntungan yang ia dapatkan, dirinya menceritakan beberapa keluhan yang ia dapat selama berjualan bunga di Pasar Bunga Rawa Belong.
Tonton video lainnya di sini ya!