Mengutip My Daily, acara akan berlangsung tetapi dengan suasana yang lebih khidmat.
“Kami akan meninjau situasi ini secara seksama dan membagikan tanggapan resmi, prosedur operasional acara, penampilan artis, dan naskah penghargaan segera setelah semuanya rampung. Untuk menghindari kebingungan dan memastikan komunikasi yang akurat, kami sedang mengkonsolidasikan media eksternal dan pertanyaan eksternal kepada Tim Komunikasi CJ ENM/Mnet," pernyataan pihak MAMA Awards dikutip dari My Daily.