Viral di media sosial sebuah toko roti hanya menerima pembayaran non-tunai alias cashless dan menolak pembayaran tunai. Sebenarnya aturannya di Indonesia seperti apa sih? Apakah pembayaran tunai sudah tidak berlaku?
Menanggapi hal tersebut Bank Indonesia mengatakan jika pembayaran non-tunai itu pilihan bukan kewajiban.