Objek Wisata Taman Tirta Gangga yang terletak di Desa Ababi, Kecamatan Abang, Karangasem yang merupakan objek wisata peninggalan kerajaan Karangasem tersebut ramai dikunjungi oleh wisatawan baik domestik maupun mancanegara saat libur hari raya Natal dan Tahun Baru (Nataru).