25
Loading...

Video Gebrakan Aliran Musik Baru dari Album Wolf Alice "The Clearing"

Video: Cerita di Balik Lagu-lagu Patah Hati Band Wolf Alice
Loading...
2,014 Views | Sabtu, 03 Jan 2026 15:26 WIB

Band rock asal Inggris, 'Wolf Alice' baru saja merilis album baru bertajuk 'The Clearing'. Lewat album ini, Ellie Rowsell, Joff Oddie, Joel Amey, dan Theo Ellis, mengeksplorasi hal baru untuk musik mereka.

"Kami suka mendorong diri kami sendiri, kami suka mencoba hal-hal baru. Dan menurutku, aku akan melihat Wolf Alice sebagai semacam wahana eksplorasi yang konstan," ungkap Theo Ellis dalam wawancara bersama 20Detik.

Album 'The Clearing' terdiri atas 11 lagu. Seperti 'Thorns', 'Bloom Baby Bloom', 'Just Two Girls', hingga 'The Sofa'.

Ammaarza Akhmal - 20DETIK