25
Loading...

Video: Wapres AS Bela Petugas Imigrasi yang Tembak Mati Wanita di Minnesota

Simak berita lain seputar Amerika Serikat di sini.
Loading...
7,115 Views | Jumat, 09 Jan 2026 08:48 WIB

Kota Minneapolis, Amerika Serikat (AS), heboh setelah petugas imigrasi federal (ICE) menembak mati seorang wanita 37 tahun dalam operasi razia imigran besar-besaran yang diinisiasi oleh Presiden AS Donald Trump.

Wakil Presiden AS, JD Vance, juga membela aksi petugas dalam penembakan tersebut. Diketahui saat kejadian perempuan korban penembakan tersebut dituding hendak menabrak petugas dengan mobilnya.

Ashri Fathan/Reuters - 20DETIK