Kasus korupsi kembali mencoreng institusi Kementerian Agama. Artikel ini merangkum nama-nama Menteri Agama yang terseret perkara korupsi, dari masa lalu hingga kasus terkini yang kini tengah disorot publik dan penegak hukum.