Laga Barcelona vs Levante berlangsung dramatis. Tak hanya diwarnai penalti, kemenangan Barca atas Levante pun terjadi di menit-menit akhir pertandingan berkat gol dari Luuk de Jong.
Laga Barcelona vs Levante berlangsung dramatis. Tak hanya diwarnai penalti, kemenangan Barca atas Levante pun terjadi di menit-menit akhir pertandingan berkat gol dari Luuk de Jong.