Proses evakuasi badan pesawat AirAsia QZ8501 hari ini kembali dilanjutkan. Tim SAR gabungan akan mengganti peralatan seperti tali sling yang sempat terputus saat proses pengangkatan hari Minggu kemarin.
Proses evakuasi badan pesawat AirAsia QZ8501 hari ini kembali dilanjutkan. Tim SAR gabungan akan mengganti peralatan seperti tali sling yang sempat terputus saat proses pengangkatan hari Minggu kemarin.