Selama bergaul di lingkungan wanita, Aprilio Perkasa Manganang tak memanfaatkannya untuk hal negatif. Berada di lingkungan tersebut tidak pas untuknya, sehingga dia sangat menghormati privasi mereka. Sebagai pria sejati, dia sadar parasnya tampan dan berkharisma.